Home / Nasional / Pendidikan

Kamis, 24 November 2022 - 06:23 WIB

SMK PP Kutacane Jalin Kerjasama dengan SMKN Bawen Semarang

REDAKSI - Penulis Berita

Semarang, Newsceoaceh.com -SMK PP Kutacane kembali jalin hubungan kerjasama pendidikan vokasional Indonesia dengan SMKN 1 Bawen Semarang jawa Tengah. Rabu (23/11/22)

kerjasama tersebut terkait pengembangan,tranfer pengalaman pendidikan vokasional,magang guru,siswa serta pendidikan IOT, literasi, kesamaptaan di lembaga pendidikan.

kunjungan dan kerjasama SMK PP Kutacane oleh kepala SMK PP Kutacane Muhammad SP MP ke smkn bawen diterima oleh kepala sekolah R.Widodo Pramukanto serta waka humas Zubaidah Gesit Cahyati .

Baca Juga :  Pengelolaan Keuangan Tidak Transparansi, KPK Dan BPK RI Pusat Diminta Turun Ke Aceh Tenggara

Dalam kunjungan tersebut selain melakukan diskusi, berbagi pengalaman dan kunjungan lapangan ke SMKN 1 bawen yang memiliki 8 jurusan dengan 2000 siswanya merupakan sekolah urban farming terbaik di Semarang dan sekolah pusat keunggulan.

Baca Juga :  LSM PPKMA dan Bimbel Nurul Fikri Gelar Tryout Akbar Tingkat SMA/SMK/MA Se_aceh Tenggara

Dalam kunjungan tersebut juga membicarakan kerjasama dan MOU kedua sekolah.

kunjungan tersebut juga ikut serta kepala SMK PP saree Muhammad amin SP MP.

Share :

Baca Juga

Nasional

Rainas XII Tahun 2023: Kunjungan Bersemangat Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega ke Kampus UI

Nasional

SMK PP Negeri Kutacane kembali terpilih sebagai calon penerima Abdi Bakti Tani tahun 2023.

Nasional

Mentan Serahkan Penghargaan Abdi Baktitani kepada SMK PP Kutacane
Ketua TP-PKK Aceh, Ny. Marlina Muzakir, saat menyambangi Pelaku Usaha Kecil dan Menengah (UMKM) Pengolahan Pisang “Dapu Sale Cek Dar” di Jalan Medan–Banda Aceh, kawasan Simpang Laweung, Kabupaten Pidie, Kamis (12/6/2025).

Bisnis

Pisang Sale Cek Dar, UMKM Pinggir Jalan yang Bikin Marlina Berhenti

Nasional

Bahas Persiapan PON XXI/2024 Aceh-Sumut, Pj Gubernur Aceh Lakukan Pertemuan dengan Panitia Besar

Nasional

KGBN Gelar Jum’at Berkah Berbagi di Jember

Pendidikan

Peusaka Jilid VIII, HIMAKO Unimal Wujudkan Semangat Keberagaman dan Komunikasi

Nasional

Presiden Optimistis Penyaluran KUR BSI Perkuat Perekonomian Aceh