Home / Daerah

Minggu, 17 September 2023 - 14:39 WIB

Aneka Perlombaan Harhubnas 2023 di Aceh Berlangsung Meriah

REDAKSI - Penulis Berita

BANDA ACEH – Kemeriahan rangkaian peringatan Hari Perhubungan Nasional (Harhubnas) 2023 di Banda Aceh amatlah terasa, seperti yang terlihat dalam kegiatan puncak perlombaan olahraga dan seni, Jumat, 15 September 2023.

Aneka perlombaan yang digelar hari ini meliputi lomba ulat balon, lomba mancing btol, lomba piramida, lomba pindah bola keluar keranjang, lomba keluarin bola dari tampah, dan lomba cosplay kostum.

Baca Juga :  Putra Aceh Sebut Ganjar Politikus Idola, Wajar Jadi Presiden

Koordinator Bidang Olahraga dan Seni Harhubnas 2023, Muhammad Al Qadri mengatakan, antusiasme ASN Dishub Aceh dan mitra kerja mengikuti kegiatan ini menjadi penyemangat dalam menumbuhkan lima citra perhubungan. Al Qadri juga mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah menyukseskan kegiatan perlombaan olahraga dan seni tahun ini.

“Semoga ini menjadi penguat kita dalam memberi pelayan terbaik ke depannya. Tentu ini sesuai dengan tema Harhubnas tahun ini, melaju untuk transportasi maju,” sebut Al Qadri.

Baca Juga :  OJK Didesak Evaluasi Kinerja Dekom BAS

Sebelumnya, dari 8 September lalu berturut-turut digelar pula lomba memasak nasi goreng, bulu tangkis, tenis meja, dan perlombaan catur. Keseluruhan aneka perlombaan dan seni ini diikuti oleh ASN Dishub Aceh maupun dari mitra kerja baik yang digelar di kantor Dishub Aceh maupun mitra kerja sektor perhubungan di Aceh.

Sumber: https://dishub.acehprov.go.id/

Share :

Baca Juga

Daerah

Ketua Pokja Ibu PAUD Aceh Tenggara Sukses Meraih Juara II Se-Provinsi Aceh

Daerah

7.328 SK PPPK Paruh Waktu Diserahkan Di Pidie

Daerah

FAKSI Desak PJ Bupati Aceh Timur Paparkan Evaluasi 100 Hari Kerja

Breaking News

Ayu Marzuki: Stunting di Aceh Turun Dua Persen

Daerah

MPU Agara sosialisasi tentang Judi Online di SMK PP Kutacane

Daerah

Desa Rambung teldak banjir bandang, Dua orang meninggal dunia

Daerah

Kepsek SMK PP Kutacane Ikut Pemilihan Kepsek Berprestasi Tingkat Provinsi

Daerah

Pengurus Sekber Wartawan Indonesia Aceh Barat Fadli Terpilih Sebagai Reporter Piala Dunia Qatar 2022