Home / Daerah

Sabtu, 19 November 2022 - 05:32 WIB

Kapolres Simeulue dan Anggota Sholat Jum’at Berjamaah Bersama Rakyat

REDAKSI - Penulis Berita

SIMEULUE, NEWSCEOACEH.COM –  Kapolres Simeulue  AKBP Jatmiko SH,MH memimpin seluruh bintara remaja dan tonsus berjumlah 20 (dua puluh) personil serta 8 personil yang baru pindah dari daratan, melaksanakan Jum’at Berjamaah Bersama  di mesjid NURUL IKHSAN  Desa Suak Buluh Kec. Simeulue Timur Kab. Simeulue, kata Tarmizi Age Akrab disapa AL Mukarram sebagai mana informasi yang diterimanya, Sabtu (19/11/2022).

Baca Juga :  Marlina Muzakir “Kalau Aceh Mau Maju, PAUD Harus Diperkuat dari Akar!”

 

Kegiatan sholat Jum’at berjamaah bersama pada 18 November 2022 ini di mulai pada jam 11. 40  dan berakhir pada jam 13. 20 Wib, ujar Kapolres Jatmiko.

Baca Juga :  Ratusan Pekerja Sosial Berkumpul di Wisata Krueng Jalin, Ini Pesan Pj Bupati Aceh Besar

 

Kegiatan yang sangat mulia ini dan diikuti seluruh bintara remaja Polres Simeulue dipimpin langsung dirinya sebut Jatmiko.

 

Ini adalah kebersamaan kolaborasi bersama rakyat, saling bahu mebahu dalam kerangka membangun Simeulue, pungkas Kapolres Jatmiko.

Share :

Baca Juga

Daerah

Jalan Hubungan Dua Gampong Belum Diaspal

Daerah

Disdik Aceh Gandeng Penegak Hukum Sosialisasi Cegah Penyalahgunaan Dana BOS

Daerah

Spirit 1 Muharram, Warga Sukadamai-Sukamulya Padati Khanduri Jeurat

Daerah

Pengurus Sekber Wartawan Indonesia Aceh Barat Fadli Terpilih Sebagai Reporter Piala Dunia Qatar 2022

Daerah

Munawar Dikukuhkan Sebagai ketua Kopri Pijay

Daerah

DPRA Harapkan Bank di Aceh Perbaiki Pelayanan

Daerah

Daerah

Jumat Berkah Berbagi KGBN Bantu Elektabilitas Ganjar Pranowo Di posisi puncak