Home / Breaking News

Selasa, 22 November 2022 - 00:38 WIB

Pererat Sinergitas, Pj Bupati Aceh Tenggara Silaturahmi Ke Kodim 0108/Agara

REDAKSI - Penulis Berita

KUTACANE, NEWSCEOACEH.COM Penjabat atau Pj Bupati Aceh Tenggara, Drs Syakir M.Si, bersilaturahmi ke Kodim 0108 Aceh Tenggara Jumat pagi (18/11/2022).

Kedatangan Drs. Syakir M.Si yang didampingi Asisten I Muhammad Ridwan, disambut hangat Dandim 0108/Agara Letkol Inf M.Sujoko , beserta para Perwira yang bertugas di Koramil-Koramil diwilayahnya teroterial nya

Dalam kesempatan itu terpantau, Letkol Inf M.Sujoko mengajak Pj Bupati mengelilingi Markas Kodim 0108/Agara.

Baca Juga :  Mahasiswa KKN-PPM Kelompok 264 Universitas Malikussaleh  Ikut Berpartisipasi dalam Pelakasanaan MTQ di Desa Matang Reudeup

Usai mengelilingi Markas Kodim, Dandim Letkol Inf M.Sujoko menjamu Pj.Bupati untuk Coffee break sembari Dandim memperkenalkan satu persatu para perwiranya yang bertugas di Koramil-Koramil yang ada di Aceh Tenggara.

Dalam pertemuan itu Pj Bupati mengharapkan bantuan dan dukungan serta kerja sama dari jajaran Kodim 0108/Agara, terutama dalam rangka bersama-sama mewujudkan wilayah Aceh Tenggara yang aman, nyaman, tenteram, kondusif, dan lebih baik lagi.

Baca Juga :  Dukungan logistik di wilayah kodam IM

Sementara itu, pada kesempatan yang sama Dandim 0108/Agara mengucapkan terima kasih atas kunjungan Pj Bupati Aceh Tenggara di Makodim 0108/Agara.

Dandim juga berharap silaturahmi dan koordinasi, terjalin semakin erat dalam menjaga kondusifitas di Aceh Tenggara.(Saipullah.S)

Share :

Baca Juga

Breaking News

Pemerintah Aceh minta BNPB Terbangkan Bantuan Darurat

Breaking News

Kadishub Aceh Tinjau Kesiapan Penerbangan Kargo Bandara Rembele

Breaking News

USK Ingatkan Sekolah dan Siswa Segera Registrasi Akun SNPMB

Breaking News

Pj.ketua TP PKK Abes Intervensi Stunting

Breaking News

Polri telah berhasil menangkap 3.145 orang tersangka pelaku judi online

Breaking News

Pj. Bupati Aceh Tenggara Menyerahkan Bantuan Bencana Kebakaran di Gayo Lues

Breaking News

Mahasiswa KKN Kelompok 15 UNIMAL Laksanakan Pembuatan Gapura Batas Desa Paya Bili sebagai Wujud Nyata Pengabdian kepada Masyarakat

Breaking News

H. Julkifli M.Pd Dilantik Sebagai Ketum PERSIKAP Aceh Tenggara