Home / Uncategorized

Sabtu, 9 Desember 2023 - 20:33 WIB

LIRA Dorong Syakir Keluarkan Perbup TA 2024 , Pokir Dewan Dihapus

REDAKSI - Penulis Berita

 

Kutacane |NEWSCEOACEH.COM -Soal pembahasan Anggaran Pendapatan Belanja Kabupaten (APBK) Aceh Tenggara untuk tahun anggaran 2024 hingga Sabtu (09/12/2023) digedung dewan perwakilan rakyat masih molor, pasalnya, pihak eksekutif dan legislatif Aceh Tenggara hingga kini belum melaksanakan sidang pembahasan APBK untuk tahun anggaran 2024 , sesuai dengan tatib DPRK awal bulan Desember harusnya pembahasan APBK sudah dilakukan . Molornya jadwal sidang pembahasan APBK untuk anggaran tahun 2024, terkesan saling menyandera kepentingan, sehingga kuat dugaan pihak legislatif sangat mementingkan jumlah angka dan besaran dana pokir untuk para dewan saat pada tahun anggaran 2024.

Sementara pihak eksekutif memikirkan dana untuk pemulihan dampak banjir dan menekan angka defisit yang diwariskan pemerintahan Raidin-Bukhari (RABU) kala itu, menyoroti hal itu, aktivis Lumbung Informasi Rakyat (LIRA) Kabupaten Aceh Tenggara, M. Saleh Selian menyarankan agar APBK 2024 di Perbupkan oleh pj Bupati Drs.Syakir. Alasan M.Saleh Selian mendorong untuk dilakukan perbup anggaran 2024 ini, agar anggaran pokok pikiran (Pokir) DPRK Aceh Tenggara ini dihapuskan saja, untuk menampung program pemerintah mengatasi musibah banjir bandang di Aceh Tenggara serta menutupi angka defisit diatas kewajaran.

Baca Juga :  AMANAH Beri Wadah Belajar dan Level Up Melalui Seminar NextGen UMKM: Visionaries For Lhokseumawe

Misalnya, anggaran Pokir itu dihapuskan dan dialihkan untuk membeli alat berat dan program pemulihan ekonomi masyarakat yang terdampak banjir bandang di Aceh Tenggara, serta untuk menekan defisit anggaran yang ditinggalkan dimasa kepemimpinan pemerintahan yang lalu, ini harus segera dilakukan oleh pj Bupati Drs.Syakir supaya Aceh Tenggara bisa diselesaikan dari angka defisit,”kami menyakini masyarakat Agara turut mendukung tandas Saleh.

Baca Juga :  Hari Pendidikan Nasional di Kabupaten Aceh Tenggara

Seperti keterangan ketua DPRK yang dikutip dari TRIBUNGAYO.COM. pada Sabtu (09/12/2023). Ketua DPRK Aceh Tenggara Denny Febrian Roza SSTP MSi, mengatakan, Pj Bupati Aceh Tenggara Drs Syakir MSi akan mereka undang ke DPRK pada Senin (11/12/2023) untuk rapat kerja membahas APBK 2024 bagaimana solusinya,”kata Denny F Roza. Hal senada disampaikan Ketua Komisi A DPRK Aceh Tenggara Supian Sekedang.(*)

Share :

Baca Juga

Kepsek smkppn kutacane muhammad SP MP bersama Kadisdik AlHudri

Uncategorized

Alhudri Dilantik Jadi Pj Bupati Gayo Lues

Uncategorized

KGBN Bagikan Paket Jum’at Berkah ke Seratus di Jakarta Kota

Uncategorized

Kecepatan Kereta Api Makin Bertambah, Kemenhub Imbau Masyarakat Lebih Waspada di Perlintasan Sebidang

Uncategorized

IPAR Gandeng PWI Aceh Besar Gelar Pelatihan Jurnalistik

Uncategorized

Pengurus IWO-I Aceh Resmi Dilantik Secara Bersamaan Dengan DPD IWO-I Kabupaten/Kota
Ketua Ikatan Jurnalis Televisi Indonesia (IJTI) Aceh, Munir Nur disaksikan Ketua PWI Aceh, Nasir Nurdin dan Koordinator MER-C Indonesia Wilayah Aceh, Ira Hidayati menandatangani permohonan transfer dana dari rekening Aceh Peduli Palestina di Bank Aceh ke rekening Medical Emergency Rescue Committee (MER-C) Indonesia di Bank Bank Syariah Indonesia (BSI) guna diteruskan kepada korban agresi Israel di Gaza. Proses transfer tahap II tersebut berlangsung di Bank Aceh Capem Balai Kota Banda Aceh, Senin, 4 Maret 2024. (Foto Meylida Abdani/PWI Aceh

Uncategorized

PWI dan IJTI Aceh Transfer Dana Aceh Peduli Palestina Tahap II, Kesempatan Berdonasi Masih Dibuka

Uncategorized

Resmi Menjadi Es Krim Ofisial Tim Indonesia, Aice Dukung Atlet Indonesia di Olimpiade Paris 2024

Uncategorized

Pj Bupati Agara Pastikan Pelaksanaan Tender Harus Sesuai Aturan