Home / Breaking News

Kamis, 30 Maret 2023 - 18:19 WIB

Mentan Dampingi Presiden Meninjau Panen Raya Padi

REDAKSI - Penulis Berita

MAROS, NEWSCEOACEH.COM -Pak Mentri pertanian mendampingi Presiden Joko Widodo meninjau panen raya di Kelurahan Baji Pamai, Kec. Maros Kota, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan.

 

Sebagai salah satu lumbung padi nasional, produktivitas padi di Maros dan Sulawesi Selatan pada umumnya, menunjukkan hasil yang sangat baik. Terdapat surplus produksi yang bisa menyumbang kebutuhan nasional.

Baca Juga :  LPM Al-Kalam Kembali Selenggarakan Kegiatan PJTD: Asah Kemampuan Siswa dalam Jurnalistik

 

Luas panen di Sulsel mencapai 1,03 juta hektar dengan produksi padi mencapai 5,36 juta ton GKG, atau setara 3.07 juta ton beras. Produktivitas rata-rata 6 ton per hektare.

 

Secara nasional ketersediaan beras saat ini dalam kondisi aman. Panen raya petani di sejumlah daerah mampu mencukupi kebutuhan Ramadhan dan Idul Fitri.

Baca Juga :  Apel Gelar Pasukan Operasi Keselamatan Seulawah Tahun 2023 Dipimpin Oleh Kapolda Aceh

 

Kementerian Pertanian selalu siap melaksanakan arahan Presiden untuk meningkatkan produksi dan produktivitas, diantaranya dengan melakukan pendampingan, memperluas akses pembiayaan, dan intervensi teknologi mekanisasi.

Share :

Baca Juga

Breaking News

Pengembangan Sudut Baca Vokasi untuk Meningkatkan Kualitas Pendidikan Vokasi di SMK PP Negeri Kutacane

Breaking News

Update Calon Dewan DPR RI Aceh

Breaking News

Ratusan Guru di Aceh Tenggara Dikabarkan akan Demo Kamis Lusa, Ini Tuntut Mereka

Breaking News

LIRA : Dugaan Mahar Perekrutan KIP Aceh Tenggara

Breaking News

Mahasiswa KKN Unimal Kelompok 99 Buka Program Bimbingan Les di Krueng Baro Blang Mee

Breaking News

AMANAH Beri Wadah Belajar dan Level Up Melalui Seminar NextGen UMKM: Visionaries For Lhokseumawe

Breaking News

Presiden Jokowi Bertemu Delegasi MIKTA Bahas Perdamaian Dunia

Breaking News

Krisis Air Bersih Mengancam Saree, Warga Desak Penertiban Perambah Hutan Lindung